Klik x untuk menutup hasil pencarianCari di situs SABDASpace

Renewing Our Mind Continually - Pastor Rob Thompson

callmefay's picture

"Janganlah kamu menjadi serupa dengan dunia ini, tetapi berubahlah oleh pembaharuan budimu, sehingga kamu dapat membedakan manakah kehendak Allah: apa yang baik, yang berkenan kepada Allah dan yang sempurna." (Roma 12:2)

Kehidupan kita sebagai orang percaya berputar di sekitar kebenaran ini. Kita harus berjuang setiap hari untuk memilih apakah kita akan mengikuti begitu saja gaya hidup dunia ini atau mengikuti gaya hidup kerajaanNya. Ada kalanya kita tidak cukup aware dan tidak cukup pengetahuan untuk menyadari 'n mengenali apakah sesuatu itu merupakan pola pikir dunia atau pola pikir kerajaanNya.

Ada saat-saat dimana kita lemah dan lelah, dan biasanya di saat-saat ini kita rentan terhadap hal-hal dari masa lalu yang mencoba menguasai pikiran kita agar fokus kita teralihkan ke masa lalu. Misalnya kita kembali merasakan ketakutan 'n trauma dari masa lalu yang akhirnya membuat kita tidak berani melangkah dari saat ini ke masa depan, atau kita tidak berani mengalami sesuatu yang baru (yang tidak kita ketahui akan seperti apa) dan memilih untuk bertahan dengan cara lama dimana kita sudah terbiasa (walaupun kita sebenarnya ingin sesuatu yang lebih baik daripada yang lama), atau kita mempertahankan pemikiran dan rencana kita di masa lalu padahal kondisi saat ini sudah banyak berubah sehingga kita tidak bisa mempersiapkan masa depan dengan benar 'n hasilnya kita cuma jalan di tempat... Ada banyak bentuk dari jerat masa lalu yang akhirnya membuat kita tidak bisa maksimal di saat ini 'n juga di masa depan. That's why we have to renewing our mind continually...

Kehendak bebas atau tekad yang kita punya tidak cukup kuat untuk menentukan kesuksesan kita, karena kita hidup dalam dunia dan segala medianya yang terus membombardir kita dengan gaya hidup dunia. Will power (kekuatan kehendak bebas) dan spiritual power (kekuatan ilahi) itu berbeda. To renewing our mind continually we need to connected with His truth continually too...

Your ability to think like Christ is completely dependent upon your willingness to become a living sacrifice 
-
Amsal 23:7
- 1Kor 2:16
- Roma 12:1-2
- Mazmur 119:1-9
- Yoh 17 = ingat doa Yesus bahwa dia ingin kita selalu berada dalam kebenaran
Tidak perduli siapapun yang berbicara di depan kita, kita harus tahu bahwa apa yang kta terima itu memang adalah kebenaranNya. That's why each of us have to get connected with Him...
  
Staying where you are is a guarantee that things will remain as they are
-
2Raja-raja 7:1-9 = Kalau pola pikir kita tetap sama, maka kita akan mengalami hal-hal yang sama atau hasil yang sama. Kalau kita bertahan pada pola pikir yang sama, maka itu menjamin tidak akan terjadi perubahan. Kecuali kalau kita memutuskan untuk memperbaharui pikiran kita.
- 1Petrus 4:10 = Kekuatan dari kehidupan kita tersembunyi dalam kemampuan kita untuk berpikir seperti Dia
- Yesaya 55:8-11 = Tuhan tidak pernah menyerang kita dengan berkata, "pikiranmu salah!" tapi Dia berkata, "pikiranKu lebih baik." Coz bagaimanapun bagusnya pikiran kita, itu masih berada di bawah pikiran Tuhan, kapasitas pikiran kita jelas-jelas tidak bisa dibandingkan denganNya
- Hosea 4:6 = Ketidakpedulian adalah masalah kita yang terbesar. Apa yang belum kita ketahui dapat menghambat atau memperlambat kita untuk terus maju dalam kebenaranNya

No other exercise can take the place of meditation upon God's Word (daily)
-
Mazmur 1:2-3, 119:97,60
- Roma 12:2
Keadaan yang baik-baik saja bukan satu tanda bahwa Tuhan tidak ingin kita terus memperbaharui pikiran kita. Questions to asked: "Sudahkah kita berada di tempat yang kita inginkan bersama Tuhan?", "Sudahkah kita tahu tujuan yang Tuhan ingin kita capai?"
- Mazmur 119:60
- Amsal 4:20
- Yakobus 1:22-25 = kitalah yang membohongi diri kita sendiri kalau kita bilang kita percaya tentang sesuatu tapi kita tidak melakukannya (omdo, ga menghidupi apa yang kita ajarkan/katakan)

Bagaimana Kita Bisa Memperbaharui Pikiran Kita?

Refuse to believe that you are the only one who is having trouble in your mind  
-
1Kor 10:13
- 1Petrus 5:8-10

Identify the negative thoughts that consistently and presently bombard your mind
-
2Kor 10:3-5
- Mazmur 139:23
Benteng-benteng = pikiran-pikiran kita yang tidak dijagai, yang kita miliki tanpa diuji, pikiran yang belum dibersihkan, itu semua akan melekat dalam otak kita sebagai satu fakta atau kebenaran.

Alasan mengapa orang Kristen sering gagal karena mereka lebih banyak mendengarkan diri mereka sendiri daripada berkata-kata (memperkatakan kebenaran-kebenaranNya) kepada diri mereka sendiri. Kita harus selalu menundukkan semua pikiran negatif dan kebohongan pada salibNya, pada Dia, lalu menggantikan mereka dengan kebenaran-kebenaranNya. Kita tidak akan pernah sukses jika ita terus mendengarkan pikiran-pikiran itu karena mereka akan menawan kita seumur hidup.

- Amsal 12:5
- Matius 6:31

Kita tidak bisa mencegah atau menentukan siapa yang mengetuk pintu kita, tapi kita bisa menentukan atau memutuskan siapa yang kita ijinkan masuk. Begitu juga dengan isi pikiran kita.

__________________

--------------------------------------- 

Come join me at www.jawaban.com community!