Klik x untuk menutup hasil pencarianCari di situs SABDASpace

Sub Kajian LUCIFER - PENDAHULUAN (BAGIAN 7)

RDF's picture

Konsep Setan dari Pemikiran Agustinus (AKHIR BAGIAN 7)

Melanjutkan jejak merunut konsep dan pemikiran tentang Setan dari Bapa-Bapa Gereja yang saya paparkan dalam beberapa Sub Blog agar terlihat jelas runutannya, bagian pada Sub Blog ini tentang konsep dan pemikiran Setan dari Bapa Gereja merupakan yang terakhir namun merupakan yang boleh dikatakan paling berpengaruh dalam perkembangan sejarah gereja berikutnya. Dialah Bapa Gereja, Agustinus dari Hippo. Berikut adalah paparannya sebelum akhirnya runutan pada pemikiran Agustinus ini menutup BAGIAN 7 untuk selanjutnya saya merunut ke bukti sejarah pada Abad Pertengahan/ Middle Ages, yaitu periode sejarah di Eropa sejak bersatunya kembali daerah bekas  kekuasaan Kekaisaran Romawi Barat pada abad 5 hingga munculnya monarki-monarki nasional serta Reformasi Protestan dengan dimulainya Renaisans pada tahun 1517 sampai pada masuknya abad Islam.

RDF's picture

Konsep Setan dari Pemikiran Lactantius dan Anthanasius

RDF's picture

Konsep Setan dari Pemikiran Klemens dan Origen

 

 

RDF's picture

Konsep Setan dari Pemikiran Irenaeus dan Tertulianus

Ireneus

Ireneus atau Irenæus130-202M) adalah Uskup Lugdunum, Gallia, (sekarang Lyon/Lyons, Perancis).

Diduga ia dilahirkan di Asia Kecil lebih kurang pada tahun 125. Perdagangan yang lancar antara Asia Kecil dan Gaul/Gallia (Perancis) memberi peluang bagi orang-orang Kristen untuk membawa agamanya ke Perancis, tempat mereka mendirikan sebuah gereja yang mapan di kota Lyons.

RDF's picture

Konsep Setan dari Pemikiran Yustinus Martir

Flavius Yustinus (juga disebut Yustinus dari Kaisarea atau Yustinus sang filsuf; bahasa Inggris: Justin Martyr, 103-165) adalah salah seorang penulis Kristen paling terkenal lewat karyanya Liber Apologeticus - "Apologi Pertama". Ia dilahirkan di Samaria pada tahun 95. Pada akhir hayatnya ia mati syahid menjadi martir sehingga namanya disebut sebagai Yustinus Martir.